Upgrading Keagamaan di Bulan Ramadlan Kopri PMII Sumenep Gelar Baca Kitab

Sabtu, 9 April 2022 - 20:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto ; Kopri se-Sumenep yang mengikuti kegiatan baca kitab di Rumah Sahabat

Foto ; Kopri se-Sumenep yang mengikuti kegiatan baca kitab di Rumah Sahabat

SUMENEPLensamadura – Bulan suci Ramadlan menjadi momentum untuk berlomba-berlomba dalam kebaikan. Sejumlah masyarakat lakukan berbagai aktivitas keagamaan di bulan penuh berkah ini.

Seperti halnya yang dilakukan Pengurus Kopri Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) Cabang Sumenep. Organisasi yang dihuni para Aktivis perempuan itu menggelar kajian kitab Dalilun Nisa’, bertempat di Rumah Sahabat Jl. Kamboja No. 11 Kelurahan Pajagalan Sumenep, Sabtu 9 April 2022.

Baca Juga :  Terima Penghargaan Vaksinasi PMK Terbanyak Di Jawa Timur, DKPP Sumenep Tingkatkan Pendampingan Ke Peternak

“Kegiatan tersebut merupakan program Ketua III Kopri PC PMII Sumenep Bidang Kegamaan,” kata Nurwaida selaku Ketua Kopri PC PMII Sumenep.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam pelaksanaannya, diawali dengan pembacaan kitab Aqidatul Awam yang diisi langsung oleh Ketua Kopri PC PMII Sumenep serta iikuti oleh seluruh kader Kopri se-Sumenep dari tingkat rayon dan komisariat.

Baca Juga :  Ketua Umum Saudagar Madura Desak Pemerintah Beri Proteksi Kondisi Ekonomi Kerakyatan Yang Terancam Ritel Raksasa

Untuk diketahui, bahwa disumenep ada 11 Rayon Dan 11 Komisariat yang berada di bawah naungan PC PMII Sumenep dalam mengikuti pengajian kitab klasik Dalilun Nisa’ tersebut.

Dalam Kajiannya membahas seputar masalah perempuan utamanya tentang hukum darah, “Tuturnya.

“Semoga ilmu yang telah kita pelajari hari ini dapat bermanfaat karena persoalan perempuan sangat kompleks sekali apa lagi berkaitan dengan hukum darah yang memang setiap orang mukallaf wajib mempelajari dan hukumnya fardlu ‘ain pula,” kata Nurwaida.

Baca Juga :  Drumben dan Paduan Suara SMPN 1 Gayam Meriahkan HUT ke-77 RI

Ia menambahkan, kegiatan itu merupakan kegiatan perdana kajian kitab dan akan ada kajian lanjutan.

“Yang akan menjadi agenda rutin selama bulan Ramadlan,” pungkas alumnus STIT Aqidah Usymuni itu. (rif/pur)

Berita Terkait

IPSI Sumenep Lakukan Sosialisasi Aturan Baru Wasit Juri 2024
Bupati Sumenep Respons Larangan Warung Madura Buka 24 Jam
Tim Parikesit Universitas Annuqayah Sabet Juara II Civil Tender Competition 2024
DKPP Sumenep Optimalkan Program Pompanisasi untuk Tingkatkan Produktivitas Lahan Sawah Tadah Hujan
Ketua DPD PAN Sumenep Faisal Muhlis Daftar Bacawabup ke PDI Perjuangan
Pilkada 2024, Zamrud Khan Sebut Sumenep Butuh Figur Visioner, Bukan Modal Pencitraan
DLH Sumenep Bakal Sediakan Bank Sampah di Setiap Desa
Anggota DPRD Sumenep H Zainal Arifin Angkat Bicara Mengenai Jalan Rusak di Montorna, Pasongsongan
Berita ini 16 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 28 April 2024 - 14:34 WIB

IPSI Sumenep Lakukan Sosialisasi Aturan Baru Wasit Juri 2024

Minggu, 28 April 2024 - 11:48 WIB

Bupati Sumenep Respons Larangan Warung Madura Buka 24 Jam

Sabtu, 27 April 2024 - 22:25 WIB

Tim Parikesit Universitas Annuqayah Sabet Juara II Civil Tender Competition 2024

Jumat, 26 April 2024 - 15:22 WIB

DKPP Sumenep Optimalkan Program Pompanisasi untuk Tingkatkan Produktivitas Lahan Sawah Tadah Hujan

Kamis, 25 April 2024 - 13:12 WIB

Ketua DPD PAN Sumenep Faisal Muhlis Daftar Bacawabup ke PDI Perjuangan

Kamis, 25 April 2024 - 11:18 WIB

Pilkada 2024, Zamrud Khan Sebut Sumenep Butuh Figur Visioner, Bukan Modal Pencitraan

Rabu, 24 April 2024 - 21:37 WIB

DLH Sumenep Bakal Sediakan Bank Sampah di Setiap Desa

Rabu, 24 April 2024 - 14:29 WIB

Anggota DPRD Sumenep H Zainal Arifin Angkat Bicara Mengenai Jalan Rusak di Montorna, Pasongsongan

Berita Terbaru

IPSI Sumenep foto bersama usai melakukan sosialisasi terkait aturan baru wasit juri 2024 (lensamadura.com/istimewa)

Berita

IPSI Sumenep Lakukan Sosialisasi Aturan Baru Wasit Juri 2024

Minggu, 28 Apr 2024 - 14:34 WIB

Bupati Sumenep sekaligis Pembina Perkumpulan Pedagang Kelontong Sumenep Indonesia (PPKSI) Achmad Fauzi Wongsojudo (lensamadura.com/istimewa)

Berita

Bupati Sumenep Respons Larangan Warung Madura Buka 24 Jam

Minggu, 28 Apr 2024 - 11:48 WIB