Siswa dan Siswi SMK Ar-Rifaiyah Juluk Sumenep Prakerin di WMS

Senin, 21 Maret 2022 - 14:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUMENEP, Lensa Madura – Siswa dan siswi SMK Ar-Rifaiyah Desa Juluk, Kecamatan Saronggi, Sumenep, Madura Praktek kerja industri (Prakerin) di Wirausaha Muda Sumenep.

Kegiatan itu berlangsung setiap hari mulai 1 Maret sampai 1 April 2022. Lokasi praktek itu di WMS yang terletak di Jalan Dr. Soetomo, Kota Sumenep.

Baca Juga :  KONI Jatim Segera Lakukan Seleksi Pelatih Untuk PON 2024

Vera Sartika Dewi salah satu siswi dari SMK Ar-Rifaiyah mengaku senang dan nyaman bisa belajar langsung di WMS.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami bisa belajar banyak tentang dunia bisnis, kami belajar membatik dan menjahit secara langsung. Kami mengucapkan banyak terimakasih ke WMS sudah di ajari banyak hal di sini,” ucap siswi berparas cantik ini.

Baca Juga :  Omah Pergerakan PAC IKAPMII Ganding Diresmikan Bupati Sumenep

Busaki, pendamping tim dari WMS mengatakan, senang bisa berbagi pengalaman dengan adik-adik siswa SMK tersebut.

“Pemagangan ini upaya siswa punyak skill di bidang industri,” kata mantan aktivis PMII Sumenep ini.

Baca Juga :  Disbudporapar Usung Pekan Raya, Meriahkan Hari Jadi ke-753 Kabupaten Sumenep

Pemagangan ini, sambung Juki panggilan akrabnya, sudah kesekian kalinya. Mulai dari kalangan mahasiswa dan siswa. Berharap semoga bermanfaat.

Hal yang sudah diajarkan di WMS bisa di kembangkan, baik di lembaganya atau bisa di rumahnya setelah lulus sekolah. (Bus/Yan)

Berita Terkait

Pemkab Pamekasan Kembali Raih WTP, Ini yang ke-10
Bismillah, Sumenep Belum Melayani Perbaikan Jalan Kabupaten Rusak Parah di Jalur Ini
Disnaker Sumenep Ajak Masyarakat Manfaatkan BPJS Ketenagakerjaan
Kepala Disdik Sumenep Launching Buku karya Guru SDN Pangarangan 3
Dinas Pendidikan Bangkalan Bakal Gelar Expo Pendidikan
KH Kholilurrahman Resmi Daftar Bacabup melalui Partai Demokrat Pamekasan
Dinkes P2KB Sumenep Dapat Bantuan 29 Unit Mobil Pusling dari Kemenkes RI
Bakesbangpol Sumenep Siap Kirim Perwakilan Paskibraka untuk Jatim

Berita Terkait

Jumat, 3 Mei 2024 - 20:38 WIB

Pemkab Pamekasan Kembali Raih WTP, Ini yang ke-10

Jumat, 3 Mei 2024 - 09:00 WIB

Bismillah, Sumenep Belum Melayani Perbaikan Jalan Kabupaten Rusak Parah di Jalur Ini

Kamis, 2 Mei 2024 - 20:56 WIB

Disnaker Sumenep Ajak Masyarakat Manfaatkan BPJS Ketenagakerjaan

Rabu, 1 Mei 2024 - 08:00 WIB

Dinas Pendidikan Bangkalan Bakal Gelar Expo Pendidikan

Selasa, 30 April 2024 - 22:02 WIB

KH Kholilurrahman Resmi Daftar Bacabup melalui Partai Demokrat Pamekasan

Selasa, 30 April 2024 - 17:48 WIB

Dinkes P2KB Sumenep Dapat Bantuan 29 Unit Mobil Pusling dari Kemenkes RI

Selasa, 30 April 2024 - 14:35 WIB

Bakesbangpol Sumenep Siap Kirim Perwakilan Paskibraka untuk Jatim

Senin, 29 April 2024 - 22:00 WIB

Pilkada Sumenep 2024, Hasil Survei Airlangga Surabaya Surveyor: Achmad Fauzi Wongsojudo Tertinggi

Berita Terbaru

Pj Bupati Pamekasan Masrukin saat menerima anugerah opini wajar tanpa pengecualian (WTP) ke sepuluh berturut-turut dari BPK RI (lensamadura.com/istimewa)

Berita

Pemkab Pamekasan Kembali Raih WTP, Ini yang ke-10

Jumat, 3 Mei 2024 - 20:38 WIB