LaNyalla Academia Berbagi Takjil

Senin, 4 April 2022 - 18:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SURABAYA, Lensa Madura – Hari Pertama Puasa, Pengurus LaNyalla Academia melakukan kegiatan aksi sosial dengan membagikan seribu paket takjil kepada masyarakat yang melintas di ruas jalan Jaksa Agung Soeprapto Surabaya, Senin (04/04/2021).

Pembagian seribu Takjil itu terbagi di tiga titik, yakni Jaksa Agung, Kecamatan Tandes dan Jalan Ciliwung

Koordinator Takjil Ramadhan LaNyalla Academia, Abdullah Jahja mengatakan, kegiatan tersebut digelar pada hari pertama puasa sebagai bentuk kepedulian LaNyalla Academia kepada para pengemudi dan pengendara yang sedang menunaikan ibadah puasa.

”Ini sebagi bentuk kepedulian kita untuk sedikit berbagi kepada pengguna jalan, khususnya mereka yang berbuka puasa di jalan,” kata Abdullah Jahja.

Ia menuturkan, kegiatan tersebut adalah kegiatan rutinitas setiap tahun, dan terus berlangsung setiap hari selama bulan Ramadhan.

Baca Juga :  Jalan Kabupaten Rusak, Pemuda Sumenep Gelar Aksi Protes

“Kagiatan bagi-bagi takjil saat Ramadan, setiap tahun kita lakukan, dan kegiatan ini merupakan inisiatif dari Founder LaNyalla Academia yang juga menjabat sebagai Ketua MPW Pemuda Pancasila Jatim, serta Ketua Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI, AA LaNyalla Mahmud Mattalitti,” ujar Abdullah.

Baca Juga :  Raja Siahaan Resmi Pimpin PBFI Jatim Periode 2022-2026

Dalam kesempatan itu, lanjut Abdullah, ia menghimbau kepada pengendara agar menjaga keselamatan dengan tertib berkendara serta mematuhi protokol kesehatan dengan tetap memakai masker.

“Saya harap masyarakat selalu menjaga kebaikan dan silahturahmi dalam menunaikan ibadah Ramadhan di masa pandemi ini, agar bisa menjadi momentum untuk kita lebih peduli kepada sesama, dan saling membantu,” tandasnya.

Berita Terkait

DKPP Sumenep Optimalkan Program Pompanisasi untuk Tingkatkan Produktivitas Lahan Sawah Tadah Hujan
Ketua DPD PAN Sumenep Faisal Muhlis Daftar Bacawabup ke PDI Perjuangan
Pilkada 2024, Zamrud Khan Sebut Sumenep Butuh Figur Visioner, Bukan Modal Pencitraan
DLH Sumenep Bakal Sediakan Bank Sampah di Setiap Desa
Anggota DPRD Sumenep H Zainal Arifin Angkat Bicara Mengenai Jalan Rusak di Montorna, Pasongsongan
Gelar Halal Bihalal, Pj Bupati Pamekasan Masrukin Ingatkan ASN Tujuan Awal Abdi Negara
Disdukcapil Sumenep Terapkan Program SP4N-LAPOR
Ini Program Dinkes Sumenep untuk Mengatasi Persoalan Stunting
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 26 April 2024 - 15:22 WIB

DKPP Sumenep Optimalkan Program Pompanisasi untuk Tingkatkan Produktivitas Lahan Sawah Tadah Hujan

Kamis, 25 April 2024 - 13:12 WIB

Ketua DPD PAN Sumenep Faisal Muhlis Daftar Bacawabup ke PDI Perjuangan

Kamis, 25 April 2024 - 11:18 WIB

Pilkada 2024, Zamrud Khan Sebut Sumenep Butuh Figur Visioner, Bukan Modal Pencitraan

Rabu, 24 April 2024 - 14:29 WIB

Anggota DPRD Sumenep H Zainal Arifin Angkat Bicara Mengenai Jalan Rusak di Montorna, Pasongsongan

Senin, 22 April 2024 - 21:00 WIB

Gelar Halal Bihalal, Pj Bupati Pamekasan Masrukin Ingatkan ASN Tujuan Awal Abdi Negara

Senin, 22 April 2024 - 07:00 WIB

Disdukcapil Sumenep Terapkan Program SP4N-LAPOR

Minggu, 21 April 2024 - 21:00 WIB

Ini Program Dinkes Sumenep untuk Mengatasi Persoalan Stunting

Minggu, 21 April 2024 - 15:00 WIB

Disdukcapil Sumenep Luncurkan Aplikasi SPONTAN, Permudah Layanan Kependudukan

Berita Terbaru