Nyalakan Puluhan Lilin, Aksi Mahasiswa dan Masyarakat Sumenep Tolak Kenaikan Harga BBM

Kamis, 7 April 2022 - 23:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUMENEP, Lensa Madura – Aliansi Badan Ekskutif Mahasiswa Kabupaten Sumenep (BEMSU) kembali menggelar aksi menyalakan Puluhan Lilin di depan kantor DPRD Sumenep dengan membentangkan Kain Putih Bertuliskan “Mahasiswa Dan Masyarakat Kabupaten Sumenep Menolak Kenaikan Harga BBM dan Kenaikan Harga Bahan Pokok”.

Aksi yang digelar pada Kamis malam tersebut sekitar pukul 21.00 waktu setempat merupakan aksi tindak lanjut terkait penolakan terhadap kebijakan kenaikan BBM yang di sahkan sejak 1 April 2022 kemarin.

Pada aksi demonstrasi sebelumnya, BEMSU mendesak DPRD Sumenep untuk menyatukan suara melakukan penolakan terhadap kenaikan harga BBM dan bahan pokok lainnya.

Sikap DPRD menolak kenaikan harga BBM sangatlah penting, sebagai bentuk nyata keberpihakan wakil rakyat terhadap problem Sosial dan kerakyatan. Namun hingga kini belum ada sikap yang jelas dari para Legislator di ujung timur Pulau Madura ini.

Nur Hayat menuturkan bahwa Bakar 50 lilin yang di nyalakan depam Kantor DPRD sumenep itu sebagai simbol matinya DPRD Kabupaten Sumenep.

Baca Juga :  Anggota DPRD Jatim HM Musyaffa' Noer Serap Aspirasi di Pesantren

“Aksi ini sebagai tindak lanjut dari aksi kemarin, sebagai respon BEMSU karena tidak ditemui DPRD Kabupaten Sumenep,” kata Nur Hayat.

Seperti minyak goreng, padahal indonesia nomer dua terbesar pengelolaan minyak sawit tetapi harganya melambung dan langka di pasaran,” tuturnya lagi.

Sementara itu ia juga menegaskan bahwa mahasiswa Sumenep akan kembali turun aksi pada Senin, 11 April mendatang. Lanjutan aksi tersebut sebagai wujud keseriusan mahasiswa menolak kebijakan yang tidak pro terhadap rakyat.

Baca Juga :  Terima Ketua DPD RI, Edy Rahmayadi Pastikan Sengketa Tanah di Sumut Selesai 30% Tahun Ini

Pihaknya juga memastikan akan terus menggalang kekuatan dari sektor mahasiswa bersama rakyat hingga kebijakan kenaikan BBM dan bahan pokok lainnya dianulir oleh pemerintah.

“Ini sebagai bukti komitmen kita untuk kemudian mempertegas kepada pemerintah baik itu eksekutif atau legislatif bahwa kami bersepakat menolak kenaikan harga BBM dan harga bahan pokok lainnya,” tutupnya. (Pur)

Source: jejakco

Berita Terkait

Disnaker Sumenep Ajak Masyarakat Manfaatkan BPJS Ketenagakerjaan
Kepala Disdik Sumenep Launching Buku karya Guru SDN Pangarangan 3
Dinas Pendidikan Bangkalan Bakal Gelar Expo Pendidikan
KH Kholilurrahman Resmi Daftar Bacabup melalui Partai Demokrat Pamekasan
Dinkes P2KB Sumenep Dapat Bantuan 29 Unit Mobil Pusling dari Kemenkes RI
Bakesbangpol Sumenep Siap Kirim Perwakilan Paskibraka untuk Jatim
Pilkada Sumenep 2024, Hasil Survei Airlangga Surabaya Surveyor: Achmad Fauzi Wongsojudo Tertinggi
Abu Hasan Putra Kepulauan Daftar Bacabup ke PKB Sumenep
Berita ini 8 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 2 Mei 2024 - 20:56 WIB

Disnaker Sumenep Ajak Masyarakat Manfaatkan BPJS Ketenagakerjaan

Kamis, 2 Mei 2024 - 13:45 WIB

Kepala Disdik Sumenep Launching Buku karya Guru SDN Pangarangan 3

Rabu, 1 Mei 2024 - 08:00 WIB

Dinas Pendidikan Bangkalan Bakal Gelar Expo Pendidikan

Selasa, 30 April 2024 - 17:48 WIB

Dinkes P2KB Sumenep Dapat Bantuan 29 Unit Mobil Pusling dari Kemenkes RI

Selasa, 30 April 2024 - 14:35 WIB

Bakesbangpol Sumenep Siap Kirim Perwakilan Paskibraka untuk Jatim

Senin, 29 April 2024 - 22:00 WIB

Pilkada Sumenep 2024, Hasil Survei Airlangga Surabaya Surveyor: Achmad Fauzi Wongsojudo Tertinggi

Senin, 29 April 2024 - 12:32 WIB

Abu Hasan Putra Kepulauan Daftar Bacabup ke PKB Sumenep

Senin, 29 April 2024 - 09:00 WIB

RSUD Sumenep Miliki Poli Nyeri, dr Erliyati: Pertama dan Satu-satunya di Madura

Berita Terbaru

Technical meeting Hardiknas Dinas Pendidikan Bangkalan (lensamadura.com/istimewa)

Berita

Dinas Pendidikan Bangkalan Bakal Gelar Expo Pendidikan

Rabu, 1 Mei 2024 - 08:00 WIB