Musrenbangcam Raas Sumenep Tampung Usulan Semua Desa

- Penulis

Minggu, 27 Februari 2022 - 13:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SUMENEP, Lensa Madura – Musyawarah Perencanaan Pembangunan Kecamatan (Musrenbangcam) Raas, Sumenep untuk tahun anggaran 2023 berlangsung di pendopo Kecamatan Raas, Senin 21 Februari 2022 pagi.

Hadir secara langsung sembilan Kepala Desa (Kades) Se-Kecamatan Raas, Kapolsek, Danramil Raas serta undangan dari tokoh masyarakat dan pemuda.

Baca Juga :  Bertemu LaNyalla, Pengusaha Rokok Keluhkan Tingginya Kenaikan Cukai dan Peredaran Rokok Ilegal

Camat Raas Nur Habibi menuturkan, program yang diusulkan untuk anggaran tahun 2023.

“Insyaallah bisa terealisasi walaupun tidak semuanya. Mungkin hanya sebagian,” ujarnya.

Karena usulan itu tercatat di aplikasi online yaitu Sistem Informasi Pemerintah Daerah (SIPD).

“Jadi pembahasan di dewan itu pasti mengacu pada SIPD tersebut,” tuturnya.

Baca Juga :  Bertemu Mendag, LaNyalla Minta Evaluasi Barang Impor yang Distorsi Produksi Dalam Negeri

Untuk program prioritas di Kecamatan Raas adalah sarana prasarana penghubung antar desa.

Asdariyah, tokoh muda dari unsur perempuan yang hadir di Musrenbangcam menyampaikan, salah satu kendala yang terjadi di Desa Alas Malang adalah banjir meluap kejalan raya.

Baca Juga :  Menarik, DLH Sumenep Kembali Operasikan Desain Terbaru Taman Bunga

“Berharap kendala ini bisa segera teratasi. Mengingat salah satu program unggulan Pemkab Sumenep peningkatan infrastruktur serta mode transportasi kepulauauan,” kata salah satu perangkat Desa Alas Malang, Kecamatan Raas ini.

Program unggulan ini sambung Asdariyah, bisa segera direalisasikan di kepulauan khususnya di Raas. (Ipur/Yan)

Berita Terkait

Warga Sumenep Audiensi Jalan Rusak Penghubung Tiga Desa, Begini Janji Dinas PUTR
PSBA Kangean Dipastikan Tidak Berlaga di Kompetisi Sepak Bola U-13
Pemkab Bangkalan Anggarkan Beasiswa 2023 untuk Pelajar dan Mahasiswa
Maklumat Takerbuy 2023, Tolak Rencana Reklamasi Laut di Gersik Putih
Festival Jaran Serek Sumenep Bentuk Cinta Budaya Lokal
Demi Keselamatan Lingkungan, Ribuan Warga Sumenep Bakal Gelar Istigasah Kubro
Banser Gayam Gelar Apel Guna Konsolidasi dan Koordinasi Anggota
KUPP Kelas III Telaga Biru Bangkalan Kampanyekan Keselamatan Pelayaran bagi Anak Usia Dini
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 30 Mei 2023 - 11:22 WIB

Warga Sumenep Audiensi Jalan Rusak Penghubung Tiga Desa, Begini Janji Dinas PUTR

Senin, 29 Mei 2023 - 23:00 WIB

PSBA Kangean Dipastikan Tidak Berlaga di Kompetisi Sepak Bola U-13

Senin, 29 Mei 2023 - 11:12 WIB

Pemkab Bangkalan Anggarkan Beasiswa 2023 untuk Pelajar dan Mahasiswa

Sabtu, 27 Mei 2023 - 15:00 WIB

Festival Jaran Serek Sumenep Bentuk Cinta Budaya Lokal

Sabtu, 27 Mei 2023 - 01:30 WIB

Demi Keselamatan Lingkungan, Ribuan Warga Sumenep Bakal Gelar Istigasah Kubro

Selasa, 23 Mei 2023 - 23:30 WIB

Banser Gayam Gelar Apel Guna Konsolidasi dan Koordinasi Anggota

Minggu, 21 Mei 2023 - 22:00 WIB

KUPP Kelas III Telaga Biru Bangkalan Kampanyekan Keselamatan Pelayaran bagi Anak Usia Dini

Kamis, 18 Mei 2023 - 19:30 WIB

Tasyakkuran Komunitas Warung Sembako Madura Crew Tak Roniro, Hadirkan KH Musleh Adnan

Berita Terbaru

Sarjana (lensamadura.com/istimewa)

Pendidikan

Kenapa Kamu Harus Kuliah? Ini Dia Manfaatnya

Selasa, 30 Mei 2023 - 07:00 WIB